Advertisement
opik

Untitled

Oct 17th, 2015
139
0
Never
Not a member of Pastebin yet? Sign Up, it unlocks many cool features!
text 10.06 KB | None | 0 0
  1. OPEN TRIP PENDAKIAN BERSAMA
  2. GUNUNG SLAMET 3428 mdpl
  3. IDR.750.000,-/pax
  4. Gunung Slamet yang terdapat di Selatan Tegal atau Utara Purwokerto ini menjadi salah satu destinasi gunung terbaik di pulau Jawa. Dengan ketinggian 3428 mdpl menempatkannya menjadi Gunung Tertinggi Kedua di pulau jawa. Hal ini menarik banyak pecinta alam bebas untuk menapakkan kaki dan bersyukur diatas kemegahan Gunung Slamet.
  5. Pendakian Gunung Slamet dikenal cukup sulit karena hampir di sepanjang rute pendakian tidak ditemukan air. Pendaki disarankan untuk membawa persediaan air yang cukup dari bawah. Faktor penyulit lain adalah kabut. Kabut di Gunung Slamet sangat mudah berubah-ubah dan pekat. Gunung ini memiliki beberapa Jalur pendakian, Bambangan, Batu Raden, Guci, Kali Wadas, Dhipajaya.
  6. Tunggu apalagi guys, mari bergabung dengan trip professional kami dengan fasilitas yang tidak kalah menarik, murah dan tidak murahan!!!
  7. =================================================
  8. INFORMASI
  9. =================================================
  10. Lokasi : Gunung Slamet, Jawa Tengah
  11. Rute : Via Guci
  12. Waktu : 20-22 November 2015
  13. Kuota : 25 orang minimal 10 orang
  14. =================================================
  15. KETENTUAN
  16. =================================================
  17. 1. Peserta terbuka untuk umum
  18. 2. Peserta dibatasi maksimal 25 Orang
  19. 3. Minimal Peserta 10 Orang
  20. 4. Meeting point di St. Tegal
  21. 5. Biaya Pendaftaran sebesar Rp 750.000,- / orang
  22. 6. Sebagai Commitment Fee, Calon Peserta di wajibkan membayar DP minimal 50% dari total cost
  23. 7. Biaya bisa dibayar secara berangsur atau langsung lunas
  24. 8. Pendaftaran ditutup tanggal 01 November 2015
  25. 9. Pelunasan pada meeting point
  26. 10. Bagi peserta yang memiliki penyakit khusus disarankan berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu dan mempersiapkan obat-obatan pribadi
  27. 11. Pastikan kondisi badan WAJIB sehat dan fit dibuktikan dengan Surat Keterangan Sehat dari dokter
  28. 12. Technical Meeting (breefing) akan dilakukan sesampainya para peserta tiba di Basecamp (markas Agersi Pala)
  29. =================================================
  30. INCLUDE
  31. =================================================
  32. 1. Transportasi Kereta Api Jkt-Tgl PP
  33. 2. Transportasi PP dari MP menuju basecamp dan Obyek Wisata Guci
  34. 3. Makan Sebanyak 5x
  35. 4. Tenda Kapasitas 4 Orang + Alat Masak
  36. 5. Simaksi / Perijinan Pendakian Gunung Slamet
  37. 6. Guide
  38. 7. P3K standar
  39. 8. Asuransi
  40. 9. Retribusi masuk Obyek Wisata Guci
  41. 10. Berwisata ke Obyek Wisata Guci
  42. 11. Peralatan Masak
  43. 12. Logistik Team
  44. 13. T-Shirt Eksklusif
  45. 14. Porter Team
  46. =================================================
  47. EXCLUDE
  48. =================================================
  49. 1. Semua yang bersifat pengeluaran pribadi
  50. 2. Item yang tidak disebutkan dalam Fasilitas
  51. 3. Makan selama kegiatan pendakian (namun logistik tetap kami sediakan)
  52. =================================================
  53. PENDAFTARAN & RESERVASI
  54. =================================================
  55. REGISTRASI MENGGUNAKAN Call & SMS / BBM
  56. ————————————————————————————
  57. 1. Tanyakan informasi kuota ke nomor 0856425993878 (sms/call) atau bbm (2207707C)
  58. 2. Kirim SMS registrasi dengan format :
  59. - Trip : Pendakian Gunung Slamet 2015
  60. - Nama Lengkap sesuai KTP :
  61. - Tanggal Lahir :
  62. - Jenis Kelamin :
  63. - Alamat Lengkap :
  64. - Jenis Identitas (KTP/SIM/Kartu Pelajar) :
  65. - No. Identitas (KTP/SIM) :
  66. - No. Telp / HP :
  67. - No. Telp Keluarga :
  68. - Email :
  69. - Ukuran Kaos :
  70. 3. Pembayaran Down Payment (DP) minimal 50% ke Rekening Bank
  71. BRI : 6063.01.01.1171.533 atas nama Muafik Azizil H.
  72. Harap kirim foto bukti pembayaran ke 081911638954 (via whatsapp/mms) / 2207707C (via bbm) / tiptoptravela@gmail.com (via email)
  73. 4. Peserta akan dinyatakan fix ikut apabila sudah melunasi pembayaran
  74. 5. Pembayaran tidak dapat dikembalikan namun dapat digantikan
  75. ————————————————————————————
  76. REGISTRASI VIA EMAIL
  77. ————————————————————————————
  78. 1. Tanyakan informasi kuota ke nomor 085642599388 (sms/call) atau bbm (2207707C)
  79. 2. Kirim Scan KTP/SIM ke email tiptoptravela@gmail.com
  80. Subject Email : Pendakian Gunung Slamet 2015
  81. Content Email :
  82. - Trip : Pendakian Gunung Slamet 2015
  83. - Nama Lengkap sesuai KTP :
  84. - Tanggal Lahir :
  85. - Jenis Kelamin :
  86. - Alamat Lengkap :
  87. - Jenis Identitas (KTP/SIM/Kartu Pelajar) :
  88. - No. Identitas (KTP/SIM) :
  89. - No. Telp / HP :
  90. - No. Telp Keluarga :
  91. - Email :
  92. - Ukuran Kaos :
  93. 3. Pembayaran Down Payment (DP) minimal 50% ke Rekening Bank
  94. BRI : 6063.01.01.1171.533 atas nama Muafik Azizil H.
  95. Harap kirim foto bukti pembayaran ke 081911638954 (via whatsapp/mms) / 2207707C (via bbm) / tiptoptravela@gmail.com (via email)
  96. 4. Bukti pembayaran kirim ke email tiptoptravela@gmail.com
  97. 5. Peserta akan dinyatakan fix ikut apabila sudah melunasi pembayaran
  98. 6. Pembayaran tidak dapat dikembalikan namun dapat digantikan
  99. =================================================
  100. TERM & REGULATION
  101. =================================================
  102. 1. Calon peserta yang sudah DP dan mundur sebelum deadline (H-1 Bulan). Pengembalian DP 50%.
  103. 2. Calon peserta yang sudah DP dan mundur setelah deadline. Pembayaran Hangus
  104. 3. Calon peserta yang sudah DP maupun Lunas dan tidak jadi ikut di hari H. Pembayaran Hangus
  105. 4. Apabila jumlah quota minimal tidak terpenuhi, maka trip batal atau lanjut dengan catatan HARGA akan menyesuaikan dengan persetujuan antara kami dan calon peserta
  106. 5. Pembayaran akan kami kembalikan 100% apabila ada pembatalan dari pihak kami
  107. 6. Peserta tidak mempunyai riwayat kesehatan yang membahayakan diri sendiri atau peserta lain
  108. 7. Sebagai bentuk Commitment Fee, calon peserta wajib langsung membayar DP 50%.
  109. 8. Pembayaran wajib dilunasi sebelum trip terlaksana yaitu H-10
  110. 9. Apabila ada kejadian FORCE MAJEURE sehingga pendakian ini tertunda atau batal maka akan dilakukan musyawarah mufakat.
  111. 10. Tidak menerima reservasi / booking tanpa DP (yang lebih dulu transfer DP akan langsung tercatat sebagai peserta)
  112. 11. Peserta dianggap mengerti dan menyetujui semua ketentuan di atas
  113. 12. Peserta wajib menyertakan surat keterangan sehat dari dokter
  114. 13. Peserta yang masih dibawah umur wajib menyertakan surat keterangan dari orang tua/wali dengan disertai Materai Rp. 6.000,- dan Copy ID (KTP/SIM)
  115. Ket*) FORCE MAJEURE :
  116. Force Majeure yang dimaksud dalam Perjanjian ini adalah suatu keadaan memaksa di luar batas kemampuan kedua belah pihak yang dapat mengganggu bahkan menggagalkan terlaksananya kegiatan, seperti bencana alam, peperangan, pemogokan, sabotase, pemberontakan masyarakat, blokade, kebijaksanaan Pemerintah khususnya yang disebabkan karena keadaan di luar kemampuan manusia.
  117. =================================================
  118. ITINERARY
  119. =================================================
  120. Jum'at, 13 November 2015
  121. 22.00 WIB : Seluruh peserta sudah tiba dan berkumpul di meeting point
  122. 22.00-23.00 WIB : Perjalanan menuju Basecamp (Markas Agersipala / markas tiptoptravela)
  123. 23.00-01.00 WIB : Istirahat, pembentukan kelompok dan pembentukan ketua regu tiap kelompok
  124. 01.00-05.00 WIB : Istirahat, sholat subuh
  125. 06.00-07.30 WIB : Makan pagi + coffee break
  126. Sabtu, 14 November 2015
  127. 08.00-09.00 WIB : Persiapan menuju basecamp untuk registrasi
  128. 09.30-17.00 WIB : Start trekking dengan target Pos 5 atau Pos 4 (menyesuaikan Kondisi Lapangan)
  129. 17.30-18.30 WIB : Pendirian tenda, masak, makan, istirahat
  130. 19.00-21.00 WIB : Acara bebas tetapi sopan (bercengkrama di depan api unggun)
  131. 21.00-02.30 WIB : Istirahat untuk persiapan summit attack
  132. 02.30-06.30 WIB : Summit attack
  133. 07.00-09.00 WIB : Turun dari puncak menuju ke area camp untuk masak, makan dan istirahat untuk persiapan turun gunung
  134. 10.00-17.00 WIB : Perjalanan turun gunung menuju markas agersi pala
  135. 18.00.21.00 WIB : Sampai di basecamp Guci dilanjutkan dengan mandi air hangat di obyek wisata guci
  136. 21.00 WIB : Kembali ke markas agersipala untuk makan dan istirahat
  137. 21.00-05.00 WIB : Istirahat
  138. Ahad, 15 November 2015
  139. 07.00-08.00 WIB : Makan Pagi
  140. 08.30-09.30 WIB : Menuju obyek wisata curug luhur dan tebing kisam
  141. 09.30-12.00 WIB : Menuju obyek wisata Guciku Hot Waterboom
  142. 13.00-14.00 WIB : Sholat duhur dilanjutkan dengan makan siang
  143. 14.00-15.00 WIB : Persiapan untuk menuju ke stasiun
  144. 16.25.20.38 WIB : Perjalanan kembali menuju rumah masing-masing.
  145. • Itinerary bersifat conditional menyesuaikan dengan kondisi alam, fisik dan kondisi force majeure lainnya
  146. • Untuk keberangkatan, maksimal ditunggu sampai pukul 22.30 MP St. Tegal
  147. =================================================
  148. PERLENGKAPAN
  149. =================================================
  150. Perlengkapan yang dibawa
  151. 1. Foto copy KTP.
  152. 2. Surat keterangan sehat lembar.
  153. 3. Carrier / Ransel.
  154. 4. Sleeping bag.
  155. 5. Matras.
  156. 6. Masker / Slayer.
  157. 7. Logistik / Makanan ringan.
  158. 8. Obat - obatan pribadi.
  159. 9. Daypack / Tas punggung.
  160. 10. Jaket hangat setebal mungkin.
  161. 11. Sarung tangan setebal mungkin.
  162. 12. Baju ganti secukupnya.
  163. 13. Jas hujan / Ponco.
  164. 14. Topi / Banana / Kupluk.
  165. 15. Sepatu gunung.
  166. 16. Kaos kaki dan cadangan.
  167. 17. Gelas dan botol minuman.
  168. 18. Headlamp / Senter dan batrai cadangan.
  169. 19. Geiter.
  170. 20. kamera (optional)
  171. =================================================
  172. CONTACT PERSON
  173. =================================================
  174. OPICK
  175. Sms / Phone / WA : 0856.4259.9388 / 0819.1163.8954
  176. Pin BB : 2207707C
  177. KANG BENDO
  178. Sms / Phone / : 0857.8625.4959
  179. Fanspage FB : tiptoptravela-mlaku2yuk.com
  180. Twitter : @mlaku2yuk
  181. Email : tiptoptravela@gmail.com
  182. Best Regards,
  183. tiptoptravela
  184. JADWAL KEBERANGKATAN KERETA API DARI PSE-TGL
  185. Keberangkatan : 16:30
  186. datang : 21:18
  187. JADWAL KEBERANGKATAN KERETA API DARI TGL-PSE
  188. keberangkatan : 16.25
  189. datang : 20.38
  190. Keterangan :
  191. =================================================
  192. • Para peserta dimohon WAJIB untuk membawa ID masing-masing (KTP/SIM/Kartu Pelajar)
  193. • Pendakian otomatis cancel bila status Gunung Slamet kembali dinaikan.
  194. • Para peserta WAJIB membawa turun kembali segala macam bentuk sampah. Bila kedapatan membuang sampah sembarangan, membuat onar, membawa obat-obatan terlarang, miras, dan berbuat tidak senonoh (tidak mentaati peraturan) akan kami usulkan untuk di BLACKLIST dari pendakian gunung slamet
Advertisement
Add Comment
Please, Sign In to add comment
Advertisement