Advertisement
cindex1a

materi bahasa indonesia

Jul 13th, 2020
115
0
Never
Not a member of Pastebin yet? Sign Up, it unlocks many cool features!
text 3.37 KB | None | 0 0
  1. baiklah saya fariz akan menjelaskan tentang struktur penulisan proposal penelitian.Dalam penulisan proposal penelitian, ada beberapa strukturnya ,yaitu:
  2. a. Latar belakang masalah.
  3. b. Rumusan masalah & ruang lingkup masalah.
  4. c. Tujuan penelitian.
  5. d. Landasan teori dan tinjauan pustaka.
  6. e. Metodologi penelitian.
  7. f. Daftar Pustaka.
  8.  
  9. pada setiap struktrur tersebut akan dijelaskan oleh kami satu persatu.
  10. =============================================================================
  11. saya akan menjelaskan tentang rumusan masalah, rumusan masalah adalah Rumusan masalah itu dalam artian bahwa suatu masalah itu dapat diselidiki secara ilmiah. Masalah tersebut perlu dirumuskan secara jelas agar dengan demikian perumusan masalahnya jelas. Peneliti diharapkan dapat mengetahui variabel-variabel atau faktor-faktor apa saja yang akan diukur, dan apakah ada alat-alat ukur yang sesuai untuk mencapai tujuan penelitian. Dengan rumusan masalah yang jelas akan dapat dijadikan penuntun bagi langkah-langkah selanjutnya
  12. contoh rumusan masalah pada proposal kami
  13. Berdasarkan urain diatas ,maka kami merumuskan masalah yang ada ,yaitu “Bagimana informasi tentang COVID-19 ini bisa tersebar ke masyarakat secara cepat” ,agar dapat mengurangi berita berita bohong ,serta masyarakat bisa mendapatkan berita yang valid agar terhindar dari berita bohong
  14. =================================================================================
  15. saya akan menjelaskan ruang lingkup masalah
  16. berikut ini adalah penjelasan tentang ruang lingkup masalah
  17. ruang lingkup masalah adalah
  18. Sedangkan ruang lingkup masalah adalah Secara umum memiliki makna batasan. Dalam arti luas batasan ini bisa dalam bentuk materi, variable yang diteliti, subjek, atau lokasi. Ruang lingkup bisa diartikan secara lebih khusus pada materi atau hal tertentu.
  19.  
  20. Dalam sebuah penelitian ruang lingkup bisa berarti pembatasan variable yang digunakan, berapa banyak subjek yang akan diteliti, luas lokasi penelitian, materi yang dikaji, dan sebagainya. adanya pembatasan atau ruang lingkup dalam sebuah penelitian penting adanya karena akan mempengaruhi validitas dari hasil penelitian itu sendiri.
  21. ==================================================================================
  22. saya akan menjelaskan dan untuk tujuan dari proposal ,Tujuan penelitian merupakan rumusan kalimat yang menunjukkan adanya hasil, sesuatu yang diperoleh setelah penelitian selesai, sesuatu yang akan dicapai atau dituju dalam sebuah penelitian.Jadi tujuan dari proposal itu hasil yang akan dicapai dari permasalahan yang diamati sehingga mendapatkan jalan keluar dan solusi .Contoh tujuan penelitian dari proposal kami :
  23. Adapun tujuan penelitian ini adalah :
  24. • Menganalisis data yang ada dan mengimplementasikannya pada website
  25. • Merancang sebuah sistem informasi untuk menanganai data data covid-19
  26.  
  27. saya akan menjelaskan tentang Latar belakang masalah,latar belakang masalah adalah informasi yang tersusun sistematis berkenaan dengan fenomena dan masalah problematik yang menarik untuk di teliti.
  28. Beberapa hal yang terdapat dalam latar belakang ialah:
  29.  
  30. • Kondisi ideal mencakup keadaan yang dicita-citakan atau diharapkan terjadi, kondisi ideal ini biasa dituangkan dalam bentuk visi dan misi yang ingin diraih.
  31.  
  32. • Kondisi aktual merupakan kondisi yang terjadi saat ini, biasa menceritakan perbedaan situasi antara kondisi saat ini dengan kondisi yang dicita-citakan terjadi.
Advertisement
Add Comment
Please, Sign In to add comment
Advertisement